Search

Google Ajukan Permintaan Jalin Kerjasama dengan Huawei? - Okezone

JAKARTA - Pemerintah Amerika Serikat (AS) telah menetapkan larangan bagi perusahaan AS untuk bekerjasama dengan beberapa perusahaan asal China. Huawei menjadi salah satu perusahaan yang masuk dalam daftar tersebut.

Terkini, Google dikabarkan mengajukan permintaan kepada pemerinta AS agar pihaknya bisa bekerjasama dengan Huawei.

Dilansir Trustedreviews, General Manager Google, Sameer Samat mengatakan kepada Deutsche Presse-Agentur bahwa perusahaan telah membuat aplikasi, tetapi tidak dapat memberikan indikasi kapan keputusan akan diambil.

Belum diketahui secara rinci mengenai langkah yang akan diambil oleh Google. Sekadar infromasi, Microsoft telah berhasil mengimbau pemerintah untuk menyediakan laptop Windows 10 untuk Huawei sementara waktu.

Loading...

Let's block ads! (Why?)



Teknologi - Terbaru - Google Berita
February 27, 2020 at 03:28PM
https://ift.tt/3cc8AWL

Google Ajukan Permintaan Jalin Kerjasama dengan Huawei? - Okezone
Teknologi - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2ZG5aJj

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Google Ajukan Permintaan Jalin Kerjasama dengan Huawei? - Okezone"

Post a Comment


Powered by Blogger.