Brilio.net - Setiap tahunnya perusahaan teknologi asal Amerika, Apple selalu merilis smartphone terbaru ke pasaran. Pada bulan September tahun ini, Apple dengan resmi meluncurkan ponsel teranyar, yakni iPhone 11.
iPhone 11 yang dirilis antara lain iPhone 11, iPhone 11 Pro dan iPhone 11 Pro Max. Keunikan iPhone 11 terletak pada tiga buah lensa kamera di bagian belakang. Letak ketiga kamera tersebut sedikit berbeda dengan kebanyakan smartphone dan membuat heboh pencinta gadget.
Penampakan iPhone 11 yang beda dari gadget sebelumnya menjadi bahan humor. Banyak warganet membuat gambar editan hingga meme terkait iPhone 11. Meme tersebut ramai di jagat Twitter dan Instagram.
Tak hanya membuat meme, ternyata warganet membuat iPhone 11 low budget. Mereka menggabungkan gadget dengan berbagai benda tambahan. Pelesetan teknologi dengan benda-benda sederhana ini memang nggak mungkin mengubah fungsi. Namun, lelucon ini setidaknya penampakan tersebut membuat orang merasa terhibur.
Nah, berikut ini brilio.net tunjukkan beberapa penampakan iPhone 11 low budget ala warganet dihimpun dari berbagai sumber, Selasa (15/10).
1. Waduh, kalau ini yang penting tiga kamera.
foto: Instagram/@wkwkland_real
2. Pakai obat tablet aja bisa kok~
foto: Twitter/@faris_arfan
3. Eits, selain pakai obat, mereknya juga bisa pakai kertas lho!
foto: Instagram/@wkwkland_real
4. Ini malah pakai permen cokelat.
foto: Twitter/@alfiani_delta
5. Hmmm, yang penting kameranya banyak meskipun dari biji jagung.
foto: Instagram/@receh.id
6. Ada juga yang memanfaatkan kancing baju buat kamera tambahannya!
foto: Twitter /@Gold_n38
7. Hayo, bekas mata boneka adiknya ya..
foto: Twitter/@cyrusyrz
8. Tinggal pasang stiker aja..
Aksesori khusus untuk golongan yang tidak mampu menaik taraf iPhone 11 Pro atau iPhone 11 Pro Max. - pic.twitter.com/VfFUHyYw8G
— Xavier Naxa (@XavierNaxa) October 13, 2019
Recommended By Editor
Teknologi - Terkini - Google Berita
October 15, 2019 at 08:02AM
https://ift.tt/31fSggT
8 Penampakan iPhone 11 low budget ala warganet ini bikin nyengir - Brilio
Teknologi - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/2ZG5aJj
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Daftar HP Oppo yang Harganya Naik hingga Rp 300 Ribu, Oppo A5 3 GB hingga Reno3 - Tribun Ternate TRIBUNTERNATE.COM - Lesunya ekonomi global akibat pandemi virus corona atau Covid-19 ikut berd… Read More...
Peretas Menyusup ke Nintendo, 160 Ribu Akun Dibobol - Tempo TEMPO.CO, Jakarta - Nintendo menonaktifkan kemampuan akun untuk masuk melalui Nintendo Ne… Read More...
160.000 Akun Nintendo Network ID Diretas - Republika Online Akun Nintendo yang diretas digunakan membeli barang digital, seperti Fotnite VBucks. REPUBLIKA.CO.I… Read More...
Performa iPhone SE 2020 tandingi Samsung Galaxy S20 Ultra - tek.idDalam beberapa uji coba yang dilakukan oleh AnandTech, performa dari iPhone SE 2020 ternyata dapat t… Read More...
Tiga Fitur Tersembunyi Samsung Galaxy S20 Ultra dan Cara Mengaktifkannya - Suara.comSuara.com - Samsung Galaxy S20 Ultra secara resmi telah diluncurkan di Indonesia pada 6 Maret lalu, … Read More...
0 Response to "8 Penampakan iPhone 11 low budget ala warganet ini bikin nyengir - Brilio"
Post a Comment